Seksi Publikasi dan Pelayanan Edukatif, mempunyai tugas :
a. melaksanakan publikasi dan promosi hasil penelitian bidang sains dan teknologi;
b. melaksanakan kerja sama pengembangan sains dan teknologi;
c. melaksanakan pelayanan pengunjung edukatif;
d. menyelenggarakan festival/pameran/kompetisi sains dan tek:nologi;
e. melaksanakan pengembangan dan pelayanan rumah pintar;
f. menyusun, memeriksa dan melaksanakan rencana kerja;
g. memberi petunjuk, membagi tugas dan melaksanakan pembinaan kepada pelaksana;
h. melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan;
i. menilai prestasi kerja pegawai; dan
J. melaksanakan tugas lain yang diberikan olehpimpinan.